"Sempat saya liat tertidur diatas perahunya. Saya tegur untuk naikmi karena sudah mau malam. Saya tau beritanya tenggelam tadi siang ini, anak saya kasi tau," kata saksi dilokasi pencarian.
Saat ini, Tim Tagana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Gowa bekerja sama Damkar Gowa melakukan pencarian di lokasi terakhir Nelayan tersebut.
Hingga sore ini, belum ada tanda-tanda penemuan jenazah Usman Daeng Laja yang dikabarkan tenggelam. (Abdul Kadir).