Sementara itu, Kepala Bidang Pengembangan Pemasaran, Teken mengatakan para peserta bimtek ini akan mendapat materi mengenai standarisasi event ini dari praktisi event yang ahli dibidangnya.
Sehingga Ia berharap bimtek dapat memberi manfaat kepada para peserta serta pengetahuan dalam membuat event di daerah masing-masing.
“Kami harap peserta betul mengikuti kegiatan ini. Juga kami laporkan sesuai target Kementrian setiap provinsi 50 peserta manajemen event. Para peserta mendapat materi dari praktisi event yang sangat mumpuni,” ujarnya. (B)