Rektor UMI Diundang Khusus Grand Mufti Mesir

  • Bagikan
rektor umi 863

Dia menambahkan bahwa sesi penutupan akan mencakup mengumumkan banyak inisiatif yang bertujuan untuk mendukung tujuan pembangunan berkelanjutan, jelasnya.

Konferensi yang berlangsung 17 sd 18 Oktober 2022, dihadiri Delegasi Indonesia Rektor UMI Prof.Basri Modding bersama Wakil Rektor IV UMI Dr.M.Ishaq Shamad, dan perwakilan Institut Leimena Matius Ho, serta Wakil Ketua MUI Pusat yang diundang khusus oleh Grand Mufti Mesir Prof.Syawqi Allam, dibawah Pengawasan Yang Mulia Presiden Republik Mesir Abdel Fattah Al Sisi.

Dikatakan misi konferensi ini untuk mempertajam peranan Fatwa dalam memakmurkan dunia dan mewujudkan pembangunan berkelanjutan bagi negara-negara dan organisasi kemasyarakatan.

Untuk mempertajam keterkaitan pembangunan berkelanjutan dari hukum syariat perlu memerhatikan berbagai dimensi poros pembangunan yang bervariasi guna terwujudnya kesejahteraan manusia di manapun mereka berada.

  • Bagikan

Exit mobile version