"Kita berasumsi raih 20 persen kursi DPRD di Sulsel, berarti kita menargetkan 17 kursi untuk mencapai target 20 persen itu," jelas AIA.
Adapaun tujuannya, lanjut AIA, agar Gerindra bisa mengusung kandidat Gubernur tanpa harus berkoalisi dengan partai lain.
"Bukan menutup ruang untuk berkoalisi tetapi setidaknya pihakya sudah memenuhi syarat itu dulu sehingga tidak tersandera dengan kepentingan atau bargening dari partai lain," pungkasnya. (Yadi/Raksul/B)