Blak-Blakan, Hary Tanoesoedibjo Ungkap Alasan Pilih Bekerja Sama Dengan PDIP

  • Bagikan
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri (berdiri di tengah) dan Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (kemeja putih) menghadiri penandatanganan kerja sama politik di Jakarta, Jumat (9/6). PDIP dan Perindo sepakat bekerja sama untuk memenangkan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024. Foto: Ricardo/JPNN.com

Hadir dalam acara itu hadir Sekjen Hasto Kristiyanto dan jajaran elite partai. Di antaranya eks Sekjen PDIP Pramono Anung, Komaruddin Watubun, Bendahara Umum Olly Dondokambey, Bambang Wuryanto, Ahmad Basarah, Djarot Saiful Hidayat, Sukur Nababan, Arif Wibowo, dan Mindo Sianipar.

Sementara Hary Tanoe didampingi Angela Tanoesoedibjo, Ketua Harian DPP Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi dan Sekretaris Jenderal DPP Partai Perindo Ahmad Rofiq. Tampak juga tokoh Perindo Ustad Yusuf Mansyur, Aiman Wicaksono dan Tama S Langkun. (jpnn)

  • Bagikan

Exit mobile version