Kanwil Kemenkumham Sulsel Terbaik Kedua Kinerja Pelaksanaan Anggaran

  • Bagikan

“Semoga pada 2024 ini, jajaran kami tetap focus dan semangat dalam memberikan kinerja terbaik untuk Kanwil Kemenkumham Sulsel,” lanjutnya

Sebagai informasi, saat ini ada 3 (tiga) aspek yang menjadi fokus pada Reformulasi IKPA Tahun 2023 adalah kualitas perencanaan anggaran; kualitas pelaksanaan anggaran; dan kualitas hasil pelaksanaan anggaran.

Reformulasi Penilaian IKPA Tahun 2023 itu ditujukan untuk mewujudkan kualitas kinerja pelaksanaan anggaran yang lebih baik dengan penguatan 8 (delapan) indikator IKPA yaitu revisi DIPA; deviasi Hal III DIPA; penyerapan anggaran; belanja kontraktual; penyelesaian tagihan; pengelolaan UP/TUP; dispensasi SPM; dan capaian output. (***)

  • Bagikan

Exit mobile version