Muhammad Aslam juga menyebutkan bahwa dari hasil perolehan jumlah kursi di 24 daerah pada tahun 2024, Partai Demokrat berhasil mendapatkan kursi pimpinan (Wakil Ketua) DPRD di Toraja Utara.
"Di Toraja Utara, Partai Demokrat berhasil mendapatkan pimpinan (Wakil Ketua)," tukasnya.
Berikut perolehan kursi Partai Demokrat di Sulawesi Selatan, pada Pemilu 2024:
- DPRD Provinsi Sulsel - 7 kursi
- Maros - 2 kursi
- Pangkep - 3 kursi
- Barru - 1 kursi
- Parepare - 2 kursi
- Wajo - 5 kursi
- Soppeng - 4 kursi
- Bone - 5 kursi
- Sinjai - 3 kursi
- Bulukumba - 3 kursi
- Makassar - 3 kursi
- Gowa - 5 kursi
- Takalar - 3 kursi
- Jeneponto - 1 kursi
- Bantaeng - 3 kursi
- Sidrap - 4 kursi
- Selayar - 1 kursi
- Pinrang - 3 kursi
- Enrekang - 2 kursi
- Toraja - 4 kursi
- Toraja Utara - 5 kursi
- Luwu - 3 kursi
- Palopo - 3 kursi
- Luwu Utara - 3 kursi
- Luwu Timur - 1 kursi
Total: 70
(Yadi/B)