Langsung ke konten
Beranda
Kuliner
Resep Kepiting Saus Padang sebagai Menu Buka Puasa, Berprotein Tinggi
- 4 cm jahe
- 7 buah cabe merah keriting
- 1 genggam cabe rawit merah
- 3 buah tomat
- 1 batang sereh
- 5 lembar daun jeruk
- Daun bawang secukupnya
- 1 butir telur
- 2 sdm saus tiram
- 2 sdm saus tomat
- 2 sdm saus sambal
- ½ sdt kaldu bubuk
- 2 sdm gula pasir
- 1 sdt lada bubuk
- 2 sdt garam
- 400 ml air
- Minyak goreng secukupnya
Langkah-langkah
- Potong-potong dan cuci bersih kepiting serta jagung
- Rebus jagung manis di air yang mendidih hingga matang, setelah matang, angkat
- Rebus kepiting di air rebusan jagung selama 13 menit, setelah matang, angkat, lalu tiriskan
- Potong-potong bawang merah, bawang putih, kunyit, kemiri, jahe, cabe merah keriting, dan cabe rawit merah
- Haluskan semua bumbu menggunakan blender
- Potong-potong bawang bombay, tomat, sereh, daun jeruk, dan daun bawang
- Panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga matang
- Masukkan bawang bombay yang telah dipotong, sereh, dan daun jeruk
- Masukkan air rebusan kepiting