Punya Pengalaman di Pemerintahan, Alasan Syahar Pilih Nur Kana’ah jadi Pendamping di Pilkada Sidrap 2024

  • Bagikan
Syaharuddin Alrif - Nur Kana'ah

Syahar menjelaskan nilai positif banyak parpol yang tergabung atau berkoalisi yakni distribusi kekuasaan saat menjabat sebagai bupati bisa optimal. Dampaknya, pembangunan Sidrap juga dapat dilaksanakan dengan cepat.

"Kalau berjodoh dengan semua partai maka insya Allah distribusi kekuasaan akan kita lakukan. Kita akan melakukan perbaikan dan perubahan untuk masyarakat Sidrap," imbuhnya.

Saat ini, Survei ini memunculkan beberapa simulasi nama Kandidat. Mulai dari simulai 10 nama kandiat, 7 nama hingga head to head memunculkan nama anggota DPRD Sulsel dari Partai NasDem, Syaharuddin memiliki survei paling tinggi yang diinginkan oleh masyarakat Sidrap menjadi bupati.

Dalam Simulasi 10 nama, masyarakat Sidrap inginkan Syaharuddin Alrif menjadi bupati, dengan angka survei berada 84,88%. Simulasi 7 nama calon 85,75%, simulasi 5 nama 85,88%, simulasi 3 nama 88,75% dan simulasi head to head 90,63 persen. (Yadi/B)

  • Bagikan

Exit mobile version