Solusi Alami untuk Mengatasi Rambut Rontok

  • Bagikan
Rambut rontok dapat mempengaruhi kulit kepala. Rambut rontok ini biasanya dipicu oleh banyak hal seperti keturunan dan perubahan hormon.
  1. Bawang dan Madu

Bahan alami lainnya yang mengatasi rambut rontok adalah bawang dan madu. Bawang mengandung tinggu sulfur dan efektif mengurangi rambut rontok.

Caranya adalah dengan mencampur air perasan bawang dan satu sendok makan madu kemudian oleskan pada kuliat kepala dan diamkan selama 2 jam kemudian bilas dengan air bersih.

  1. Alpukat

Alpukat adalah bahan alami yang sering dijadikan masker rambut karena mengandung protein alami yang dapat membantu meningkatkan kulit kepala.

Caranya adalah dengan menghancurkan satu buah alpukat dan aplikasikan pada rambut serta kulit kepala. Pijat secara perlahan dan diamkan selama 20 menit lalu bilas dengan air bersih.

Itulah cara mengatasi rambut rontok dengan mudah dan praktis menggunakan bahan alami. (Fin)

  • Bagikan

Exit mobile version