Kenalan dengan Aisar Khaled, Fuji: Kayak ada Kupu-Kupu

  • Bagikan
Fujianti Utami Putri atau Fuji dengan Aisar Khaleed

Dalam unggahan akun TikTok @M4rzzzz, Fuji mengaku sebelumnya belum pernah kontekan dengan Aisar.

Hal ini membuat mereka sebelumnya tidak saling mengenal satu sama lain.

“Tak pernah dm, tak pernah chat tak kenal kita,” kata Fuji.

Barulah setelah pertemuan ini keduanya bisa saling kenal secara langsung dan disaksikan banyak pasang mata.

Dalam pengakuannya Fuji begitu senang berkenalan dengan Aisar dan merasa sedikit ada perasaan.

“Tapi tadi kenalan, jadi kayak ada kupu-kupu,” tuturnya. (fajar online)

  • Bagikan

Exit mobile version