Simak Bahaya Mengonsumsi Makanan Secara Berlebihan Saat Berbuka Puasa!

  • Bagikan
Menu buka puasa yang beragam.
  • Jangan lewatkan sahur (makanan sebelum fajar) karena hal ini dapat menyebabkan Anda mudah dehidrasi dan kelelahan.
  • Minumlah air sebanyak mungkin antara waktu berbuka puasa dan waktu tidur.
  • Hindari makanan yang mengandung garam saat berbuka puasa dan sahur.
  • Hindari minuman yang mengandung kafein seperti cola, kopi, atau teh.
  • Usahakan untuk tidak mengonsumsi makanan berlemak, yang mana makanan tersehut menyebabkan gangguan gastrointestinal.
  • Hindari karbohidrat olahan dan gula (misalnya roti, nasi putih, permen, dan kue kering) yang dapat menyebabkan lonjakan gula darah, sehingga dapar mengakibatkan penambahan berat badan.
  • Untuk makan sahur, disarankan untuk mengonsumsi protein, minyak, karbohidrat kompleks seperti kacang-kacangan, dan minum setengah cangkir jus segar atau konsumsi buah-buahan.
  • Saat berbuka puasa, konsumsilah makanan yang sederhana dan mudah dicerna seperti tiga potong kurma, setengah cangkir jus jeruk atau satu mangkuk sup sayuran.

Makanan-makanan ini dapat membantu tingkat glukosa Anda kembali normal dan membantu Anda mengontrol nafsu makan selama makan utama. (JP/RAKSUL)

  • Bagikan

Exit mobile version