Langsung ke konten
Beranda
Kuliner
Aneka Resep Olahan Pisang yang Cocok Dijadikan Takjil Berbuka Puasa
Kolak Pisang
Bahan:
- 4 buah pisang kepok
- 1 butir kelapa dan 400 ml santan
- 200 ml air
- 100 gr gula merah yang sudah disisir halus
- 1 lembar daun pandan, ikat simpul
- Setengah sdt garam
- Vanili bubuk secukupnya
Cara Membuat:
- Kupas pisang, kemudian potong sesuai selera
- Rebus air, santan, gula merah dan daun pandan. Kemudian tambahkan garam dan vanili secukupnya dan aduk hingga merata
- Masukan pisang ke dalam rebusan santan dan masak dengan api kecil sampai kolak pisang matang.
- Kolak pisang siap dihidangkan untuk mendampingi menu berbuka puasa lainnya. (JP/RAKSUL)
Komentar