Pansus Kesehatan Ibu dan Anak DPRD Sulsel, Mulai Penyusunan Naskah Akademik

  • Bagikan

"Dengan adanya peraturan daerah bisa mengatur lebih teknis lagi apa-apa yang terjadi untuk penurunan angka kematian ibu melahirkan dan angka kematian bayi. Tadi saya katakan bisa mencapai nol angka kematian ibu melahirkan ataupun bayi yang baru lahir di semua kabupaten kota yang ada di Sulawesi Selatan," tuturnya.

Risma menegaskan bahwa Pansus perda ini nantinya bukan hanya untuk payung hukum mengantisipasi kematian ibu dan bayinya tetapi di dalamnya juga bagaimana pansus berbicara kesehatan reproduksi dan berbicara stunting sehingga kemudian dapat terakomodir di dalam ranperda yang akan bahas nantinya.

"Demua landasan-landasan yang ada menurutnya sudah ada di dalamnya tapi yang belum secara gambaran landasan filosofisnya, sosiologisnya, yuridisnya, kemudian muatan-muatan lokal yang belum ada tergambar di dalam ranperda," tandasnya. (Yadi/B)

  • Bagikan