PPDB SMK Dibuka Hari Ini, Disdik Sulsel Imbau Sekolah Utamakan Rekrut Calon Siswa Kurang Mampu

  • Bagikan
Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Andi Iqbal Najdmuddin.

“Masa sanggah itu dilakukan secara offline dan dapat diajukan pada masing-masing penyelenggara pendidikan,” ungkapnya.

Kemudian kata dia, Pendaftaran ulang untuk PPDB SMK, 29-30 Mei dilakukan secara offline di masing-masing penyelenggara pendidikan. 

Ia menyampaikan, meski jalur pendaftaran untuk SMK tidak menggunakan Jalur Zonasi, Iqbal menyampaikan bahwa pengutamaan siswa yang dekat dengan jarak sekolah tetap menjadi prioritas.

Ia juga mengutarakan, para penyelenggara pendidikan SMK diminta untuk memperhatikan dengan baik para calon siswa  kurang mampu yang mendaftar untuk diutamakan diterima.

“Jadi kita imbau sekolah untuk tetap mengutamakan calon siswa yang dekat dengan sekolah, dan siswa kurang mampu,” tegasnya. (Abu/B)

  • Bagikan