Dinilai Cerdas dan Visioner, Ketua Avatar Siap All Out Dukung dr. Udin di Pilwalkot Makassar 2024

  • Bagikan
Ketua Avatar Makassar, Arhy Ridwan.

Ia menilai dengan pondasi yang kuat itu, sangat menyayangkan kalau tidak ada yang dapat melanjutkan keberhasilan yang telah dibangun oleh Danny Pomanto, sapaan akrab Wali Kota Makassar. 

"Saya sangat menyayangkan kalau semua perjuangan pak Danny tidak dilanjutkan oleh penerus beliau," ujar dr Udin. 

"Artinya kepemerintahan ini ada yang saya sebutkan bahwa kepemimpinan itu harus selalu berkelanjutan," sambung dr Udin. 

Seperti di sektor pendidikan, kata dr Udin, Pemerintah Kota Makassar tahun ini, begitu besar anggaran untuk merevitalisasi pendidikan mulai dari Paud sampai SMP. 

Tak hanya itu, pemanfaatan keterlibatan masyarakay di masa pemerintahan Danny Pomanto sangat diperhatikan. Contohnya, keterlibatan RT/RW, Dewan Lorong dan UMKM. 

"Jadi sangat sayang rasanya kalau tidak ada yang lanjutkan," tutup dr Udin. (Shasa/B)

  • Bagikan