84 ASN Gowa Terima Satyalancana Karya Satya, 267 Masuk Purna Bakti

  • Bagikan
Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan Beri Selamat ke ASN Berprestasi

Salah seorang ASN yang memasuki purna bakti Hamriati mengaku akan terus mengabdikan diri untuk bangsa dan negara khususnya di lingkungan tempat tinggalnya. Pengalamannya selama 35 tahun menjadi ASN di bidang pendidikan siap ia juga bagikan.

“Setelah pensiun tetap mengabdikan diri walaupun hanya, mungkin hanya sebatas di lingkungan tinggal saya dan akan berbagi jika ada rekan-rekan guru yang ingin sharing tentang bagaimana memajukan pendidikan, kiat-kiat untuk memajukan siswa,” ungkapnya.

Turut hadir dalam kegiatan Wakil Bupati Gowa Abd Rauf Malaganni, Forkopimda Kabupaten Gowa, Sekretaris Daerah (Sakda) Kabupaten Gowa Kamsina. (*)

  • Bagikan