Kemenko PMK dan Pemkot Palopo Vidcon, Bahas Penanggulangan TBC

  • Bagikan
Vidcon Sekda Palopo dengan Menko PMK

"Dan ini bisa dibentuk di 34 Provinsi dan 514 Kabupaten Kota. Bila ini dilakukan dengan baik, maka selain mengentaskan TBC secara tidak langsung bisa mengentaskan stunting dan kemiskinan," tandasnya.

Selanjutnya, Staf ahli Wali Kota Palopo, Ishak Iskandar mengatakan kegiatan tersebut adalah vidcon antara pemerintah pusat, dan pemerintah daerah, bupati dan wali kota , serta seluruh jajarannya akselerasi untuk Tuberkulosis (TBC) penanggulangan TBC di seluruh Indonesia.

"Ada proteksi, program kaloborasi keterpaduan di seluruh lintas sektoral," tukasnya. (*)

  • Bagikan